KATA
PENGANTAR
Segala
puji dan syukur kita panjatkan kepada Allah SWT ,shalawat dan salam kami
sampaikan hanya jujungan kita Nabi
Muhammad SAW. Diantara sekian banyak nikmat Allah SWT yang membawa kita dari
jaman kegelapan ke jaman terang benerang yang memberi hikmah dan yang paling
bermanfaat bagi seluruh umat manusia, sehingga oleh karenanya kami dapat
menyelesaikan tugas kewirausahaan ini dengan baik dan tepat waktu.
Adapun
maksud dan tujuan dari penyusunan proposal ini adalah untuk memenuhi salah satu
tugas yang diberikan oleh guru pada mata pelajaran kewirausahaan.
Dalam
proses penyusunan tugas ini kami menjumpai hambatan, namun berkat dukungan
materil dari berbagai pihak, akhirnya kami dapat menyelesaikan tugas ini dengan
cukup baik, oleh karena itu melalui kesempatan ini kami menyampaikan
terimakasih dan penghargaan setinggi-tingginya kepada semua pihak terkait yang
telah membantu terselesaikannya tugas ini.
Segala
sesuatu yang salah datangnya hanya dari manusia dan seluruh hal yang benar
datangnya hanya dari agama berkat adanya nikmat iman dari Allah SWT, meski
begitu tentu tugas ini masih jauh dari kata kesempurnaan “ Tak ada Gading yang
Tak Retak ‘’, oleh karena itu segala saran dan kritik yang membangun dari semua
pihak sangat kami harapkan demi perbaikan pada tugas selanjutnya. Harapan kami
semoga tugas ini bermanfaat khususnya bagi kami dan bagi pembaca lain pada
umumnya.
Purworejo,
Mei 2013
Tim
Penyusun
BAB
I
PENDAHULUAN
1.1.
Nama dan Alamat Perusahaan
Nama perusahaan : “ Shoes Shop Market ”
Alamat Perusahaan : Jl. Jogjakarta no.02 Pendowo ,
Purworejo
No
henphon Perusahaan : (08-2138-108-423)
1.2.
Nama dan Alamat Pemilik
Nama Pemilik
|
:
|
IMAM MMUHKHOLIQ
|
Alamat pemilik
|
:
|
Ds. Plandi
,RT:02/RW:01
Kec.
Purwodadi ,Kab.Purworejo
|
No Henphon
|
:
|
082138208423
|
1.3.
Informasi tentang bisnis yang dilaksanakan
Perusahaan kami bergerak di bidang
perdagangan yang menjual berbagai aneka
sepatu yang pastinya cocok dengan selera masyarakat Purworejo, khususnya untuk
kaum remaja.
Sebelum kami menjalankan perusahaan yang
kami rencanakan ini, maka kami harus mempunyai modal usaha. Untuk merencanakan
pemasaran, perusahaan kami akan mempromosikan dan mendistribusikan produk kami
melalui pasar tradisional maupun pasar modern dan pemasaran secara online yang
mudah terjangkau oleh para pembeli/konsumen . Sehinga “ Shoes Shop Market ”
mudah di kenal di masyarakat berbagai kalangan .
BAB II
DESKRIPSI ASPEK USAHA
2.1. Deskripsi Umum dan Usaha
“ Shoes Shop Market ” Shoes
Shop adalah salah satu toko sepatu yang menyediakan berbagai macam jenis sepatu
,mulai dari ukuran kecil sampai besar ,dari produksi rumahan sampai produk
branded internasional ,dan mulai dari yang murah sampai yang paling mahal.
2.2. Latar Belakang
Dengan semakin berkembangnya dan
semakin tingginya kebutuhan
masyarakat terhadap pelayanan yang berhubungan dengan kebutuhan sandang, maka kami
berinisiatif untuk membuka suatu usaha toko sepatu yang up-to-date dan mengerti akan kebutuhan masyarakat.
Daerah sekitar Purworejo ini sangat tepat untuk membuka usaha
toko sepatu, karena hingga saat ini sangat sedikit sekali atau boleh dikatakan
belum ada tempat yang memberi pelayanan kebutuhan sandang di sekitar.
Perusahaan
Bisnis Sepatu ini berdiri atas kerjasama serta keinginan anak muda yang
memiliki gemaran yang sama dalam bidang fashion, karena sering bertemu dalam
berbagai kegiatan di bidang fashion dan desain, anak muda ini mencetuskan
mendirikan sebuah usaha Toko Sepatu yang dinamakan “ Shoes Shop Market ” Shoes Shop yang berdiri di kota Purworejo, kota
yang memiliki tingkat pendidikan dan budaya masyarakat yang melimpah dari pada
kota lain, tapi masih minim dalam mempromosikan pentingnya kebutuhan fashion dalam yang baik dan bekualitas
bagi masyarakatnya.
“
Shoes Shop Market ” Shoes Shop didirikan untuk mempelopori kecintaan generasi
muda dalam bidang fashion kusus nya sepatu yang uptodate tanpa melupakan corak & ciri khas budaya Indonesia.
2.3. Tujuan
“
Shoes Shop Market ” Shoes Shop adalah toko sepatu yang mempunyai beberapa
tujuan-tujuan sebagai berikut :
1.
Berperan
aktif dalam bidang bisnis dan kewirausahaan.
2.
Menyediakan
kebutuhan fahion kusus sepatu bagi masyarakat, supaya lebih mudah.
3.
Mengurangi
tingkat pengangguran.
4.
Menjalin persahabatan
antara pelanggan.
5.
Mendapatkan
keuntungan atau laba , dan
6.
Mencapai
Target penjualan.
2.4. Keunikan Produk
“ Shoes Shop Market ” Shoes Shop
menyediakan beraneka macam sepatu yang tentunya selalu mengikuti perkembangan jaman
dan selera masyarakat . Untuk itu kami menawarkan produk sepatu dengan
model-model yang upto-date yang tentunya berbeda dengan toko sepatu lainnya .
Kami juga menyediakan sepatu-sepatu unlimited dengan brand-brand ternama
internasional.
BAB III
ASPEK PEMASARAN
3.1.
Penelitian dan Analisis
Ruang
lingkup lingkup usaha sepatu ini kami rancang dengan sebaik mungkin karena
semua itu bisa berpengaruh terhadap maju mundurnya perusahaan kami, maka dari
itu kami berusah memberikan sesuatu yang terbaik untuk konsumen.
“
Shoes Shop Market ” Shoes Shop terletak di
Jl. Jogjakarta no.02 Pendowo , Purworejo.Toko ini sudah memenuhi persyaratan berdirinya sebuah
perusahaan, karena lokasi tersebut tidak terlalu jauh dari pemukiman penduduk
dan akses transportasi menuju lokasi perusahaan sudah lancar.
Sasaran kami adalah semua usia baik yang
muda sampai yang tua , tapi kami akan lebih menekankan pada kalangan remaja
yang memiliki kebutuhan fashion yang tinggi.
3.2. Rencana Pemasan
Strategi
yang akan kami jalankan pada perusahaan ini antara lain :
•
Membuat pamphlet-pamflet berisi produk – produk baru yang akan ditempel tiap
bulannya.
•
Melakukan iklan-iklan di dunia internet baik melalui situs jejaring sosial
maupun forum.
•
Membuat catalog-katalog mengenai fashion yang sedang upto-date di took kami .
3.3.
Penetapan Harga
Harga yang akan dikenakan adalah
harga yang diperkirakan akan terjangkau oleh masyarakat sekitar. Setelah
memperhitungkan dengan cukup matang, akhirnya kami tetapkan sebagai harga awal
berikut adalah tabel harga jasa produk yang ditawarkan. adapun untuk
selanjutnya harga akan dengan perkembangan selanjutnya.
No.
|
Jenis Produk
|
Harga
|
1
|
Precise
|
> Rp. 289.000,-
|
2
|
Adidas
|
> Rp. 390.000,-
|
3
|
Vans
|
> Rp. 180.900,-
|
4
|
Nike
|
> Rp. 235.800,-
|
5
|
DG
|
> Rp. 269.900,-
|
6
|
New Era
|
> Rp. 109.900,-
|
7
|
Puma
|
> Rp. 199.900,-
|
8
|
Loggo
|
> Rp. 250.000,-
|
3.4.
Konsep Promosi
Konsep
promosi yang akan kami gunakan adalah dengan membuat sebuah display di jalan
raya serta tempat umum dan mengandalkan informasi dari pelanggan ke pelanggan serta menyediakan brosur promosi.
Selain itu,
kami juga membuat advertisement secara on-line di internet agar bisa dijangkau
masyarakat luas dengan cara melakukan transaksi atau pun bisnis on-line. Dengan
cara ini kami optimis “ Shoes
Shop Market ” Shoes Shop akan lebih mudah dan cepat dikenal oleh masyarakat.
BAB IV
PENELITIAN
MODEL DAN PENGEMBANGAN
4.1. Pengembangan dan Rencana Desain
Dengan terciptanya tempat usaha yang
bergerak di bidang perdagangan, khususnya dalam hal fashion dengan lokasi yang strategis, maka kami yakin usaha ini akan maju.
Karena kebutuhan dan permintaan akan fashion di kalangan masyarakat terutama sekitar Purworejo pada saat ini
sangat besar.
Dengan besarnya minat masyarakat
,maka secara otomatis usaha yang kami geluti akan berjalan sesuai dengan minat
mereka .Untuk memenuhi minat yang besar dan banyak ,kami akan menyediakan
stok-stok sepatu yang mencukupi serta pelayanan yang lebih baik untuk
memberikan kepuasan pada para konsumen. Selain itu kami juga akan menyediakan
area parkir gratis ,toilet ,dan smoking room yang akan menambah kepuasan
pelanggan.
4.2. Hasil Penelitian Teknologi
Semakin
majunya teknologi khususnya di bidang informasi dan komunikasi akan memberi
dampak pada kelangsungan usaha kami. Dengan kemajuan ini kita dapat
memanfaatkannya sebagai kesempatan emas semisal untuk media promosi.
Majunya teknologi transportasi akan
memberikan efek positif pada usaha kami. Dengan media transportasi yang maju
kita dapat mengantar barang pada pelanggan tepat pada waktunya dan berefek pada
kepuasan pelanggan.
4.3.
Struktur Biaya
Biaya
produksi per tahun terdiri dari:
1.
Modal Awal
produksi
Renovasi Awal & Desain
Interior
|
Rp. 600.000.000,-
|
|
Kulakan sepatu grosir
|
Rp. 20.000.000,-
|
|
Biaya Soft Opening dan
Promosi awal
|
Rp.
5.000.000,-
|
|
Biaya gaji karyawan tahun
pertama
|
Rp. 60.000.000
,-
|
|
Jumlah Modal Produksi
|
Rp. 685.000.000,-
|
2.
Biaya lain-lain
· Listrik Rp. 12.000.000,-
· Asuransi Rp.
11.000.000,-
· Transportasi Rp. 6.500.000,-
· Administrasi Rp. 4.500.000,-
· Pajak Rp. 2.750.000,-
· Pemeliharaan gedung dan peralatan
Rp. 6.000.000,-
Jumlah biaya lain-lain Rp. 42.750.000,-
Jumlah biaya lain-lain Rp. 42.750.000,-
Total
seluruh biaya produksi (1 + 2)
Jumlah modal produksi Rp. 710.000.000,-
Jumlah biaya lain-lain Rp. 42.750.000,-
Total Rp. 667.250.000
BAB
V
ASPEK
PABRIK
5.1. Analisa Lokasi
Lokasi
yang dipilih merupakan tempat yang strategis di Kecamatan Purworejo karena
berada tidak jauh dari Pusat Kota, lokasi mudah terlihat dan berada di jalan
utama yang merupakan jalan lalu lalang masyarakat sekitar sehingga dapat dengan
mudah dicari dan didatangi.
5.2. Kebutuhan Produksi
Untuk
sumber-sumber bahan baku atau supplier sepatu, kami mengambil dari supplier atau
perusahaan yang sudah terjamin dan terbukti kualitas pakaiannya dengan model
dan corak yang menarik konsumen tentunya. Sehingga dengan begitu tidak
merugikan berbagai pihak, baik dari pihak perusahaan maupun konsumen yang
membelinya.
5.3.
Transportasi
Untuk
memberikan kepuasan bagi pelanggan yang tidak bisa datang ke tokok kami , maka
kami memberikan pelayanan delivery ke rumah pemesan. Maka dari itu kami akan
menggunaka media transportasi berupa sepeda motor.
5.4.
Tenaga Kerja
“
Shoes Shop Market ” Shoes Shop hanyalah
sebuah took sepatu ,maka tenaga kerja yang kami butuhkan tidak perlu sarjana.
Kriteria pekerja yang kami butuhkan adalah sebagai berikut :
1. Wanita ( usia maksimal 27 tahun )
2. Berperikebadian baik
3. Pendidikan minimal SMA / Sederajat
4. Berpenampilan menarik
5. Mempunyai sepeda motor dan SIM C
BAB
VI
ASPEK MANAJEMEN
6.1. Tim Manajemen dan Susunan Personalia
6.2. Masalah Yang Potensial
Evaluasi tentang
kelemahan Usaha (Analisis SWOT)
Strength (Kekuatan)
1. 1. Bertanggung jawab,
disiplin kerja, kreatif dan inovatif
2. 2.
Dapat memenuhi kebutuhan pelanggan
3. 3. Memberikan pelayanan terbaik terhadap
pelanggan
4. 4. Menjual produk yang
berkualitas
|
Weaknes (Kelemahan)
1. 1.
Persaingan pasar dengan perusahaan yang berskala nasional dan
internasional
2. 2. Berubahnya kondisi
perekonomian yang cepat
|
Oportunity (Peluang)
1. Dengan tetap manjaga mutu dan
kualitas produk, kami yakin kami dapat bersaing walaupun harus bersaing
dengan perusahaan berskala nasional yang akan muncul di kemudian hari.
2. Saat ini dengan belum adanya
perusahaan dengan bidang usaha sejenis di Purworejo, membuat kami yakin bahwa
kedepannya perusahaan kami akan maju.
|
Threaty (Ancaman) :
Munculnya Perusahaan - perusahaan
baru yang sejenis yang berusaha menyaingi perusahaan kami, dengan style-style
terbaru.
|
6.3. Resiko, Hambatan, dan Tindakan
Alternatif
Resiko yang dihadapi adalah berupa
ancaman terhadap kelangsungan jumlah kunjungan pelanggan. Hal ini disebabkan semakin
banyaknya toko-toko maupun
outlet-outlet yang menjual sepatu dengan lebih mudah dan murah ataupun toko yang berskala internasional. Dengan ini maka lambat laun akan semakin
banyak orang yang mengunjungi toko lainnya. Sebagai upaya untuk mengantisipasi hal ini, maka kami selalu memberikan
dan menyediakan produk yang terbaru dan tentunya sesuai dengan selera dan
kebutuhan masyarakat. Dengan begitu pelanggan akan memiliki
keterkaitan dan terus merasa perlu untuk datang ke tempat kami.
BAB VII
ASPEK FINANCIAL
7.1. Perkiraan Financial
INVESTASI
|
JUMLAH (RP)
|
|
Biaya tetap
|
||
1.
Penyusutan
gedung dan peralatan
|
Rp. 7.000.000,-
|
|
2.
Gaji
pegawai
|
Rp. 60.000.000,-
|
|
Jumlah
|
Rp. 67.000.000,-
|
|
Biaya variable/ produksi
|
||
Kulakan sepatu grosir
|
Rp. 600.000.000,-
|
|
Jumlah
|
Rp. 600.000.000,-
|
|
Biaya-biaya lain
|
||
1. Listrik
2. Asuransi
3. Transportasi
4. Administrasi
5. Pajak
|
Rp. 12.000.000,-
Rp. 11.000.000,-
Rp. 6.500.000,-
Rp. 4.500.000,-
Rp. 2.750.000,-
|
|
Total Modal produksi
|
Rp. 36.700.000,-
|
|
TOTAL MODAL (PENGELUARAN)
|
Rp. 703.700.000,-
|
|
Pendapatan
|
||
Penjualan aneka sepatu
|
Rp. 960.000.000,-
|
|
TOTAL PENDAPATAN
|
Rp. 960.000.000,-
|
|
PROYEKSI
LABA/RUGI(KEUNTUNGAN)
Total Pendapatan
Total modal / Pengeluaran
|
Rp. 960.000.000,-
Rp. 703.700.000,-
|
|
TOTAL KEUNTUNGAN BERSIH
|
Rp. 256.300.000,-
|
|
Proyeksi
Aliran Kas
Untuk toko kami proyeksi keuntungan
kotor adalah 30% dari penghasilan. Rata-rata untuk toko kami ini, akan mampu
menjual sekitar 950 lebih juta pertahun, sehingga jika diambil keuntungan
bersih pertahun adalah sekitar 250 – 300 juta pertahun.
Sehingga,
pada tahun kedua, kami sudah bisa balik modal. Dan tahun ke 3, 4 dan seterusnya, kami tinggal
mengumpulkan untung dan kemungkinan besar kami gunakan untuk ekspansi ke luar
daerah.
Analisis BEP
Dalam menghitung analisis titik impas kita
terlebih dahulu menentukan jumlah total investasi awal.
Investasi awal = Jumlah Biaya Tetap + Jumlah Biaya Toatal Variabel
= Rp 67.000.000,00 + Rp 600.000.000,00
= Rp 667.000.000,00
Kemudian kita menentukan pendapatan bersih setiap bulannya, Disini kita menggunakan nilai pendapatan bersih terendah setiap bulan yaitu Rp.503.000 dengan harga terendah yaitu Rp. 6.000
Maka titik balik modal (BEP) akan terjadi pada bulan ke 9,9 bulan - 10 bulan
Jika harga kita bervariasi Jadi bukan tidak mungkin kita akan balik modal lebih cepat dari 10 bulan.
Investasi awal = Jumlah Biaya Tetap + Jumlah Biaya Toatal Variabel
= Rp 67.000.000,00 + Rp 600.000.000,00
= Rp 667.000.000,00
Kemudian kita menentukan pendapatan bersih setiap bulannya, Disini kita menggunakan nilai pendapatan bersih terendah setiap bulan yaitu Rp.503.000 dengan harga terendah yaitu Rp. 6.000
Maka titik balik modal (BEP) akan terjadi pada bulan ke 9,9 bulan - 10 bulan
Jika harga kita bervariasi Jadi bukan tidak mungkin kita akan balik modal lebih cepat dari 10 bulan.
7.2.
Sumber-Sumber Penggunaan Dana
Kami
memiliki modal awal sebesar Rp 200.000.000,- .Dikarenakan besarnya dana untuk
membangun toko ,maka kami meminjam uang ke bank sebesar Rp 500.000.000,-
BAB VIII
Penutup
8.1 Kesimpulan
Dengan selesainya penyusunan proposal usaha ini saya dapat menarik kesimpulan bahwa dalam pembuatan/penyusunan proposal usaha hendak nya kita harus mengumpulkan data-data yang valid dan selengkap mungkin agar dalam penyusunan proposal usaha kita tidak mengalami kesulitan.Dan dengan ada nya tugas penyusunan proposal ini saya dapat mengetahui cara mengelola sebuah perusahaan yang nanti nya akan mencapai titik kesuksesan .
ini kisah nyata saya . . . .
BalasHapusperkenalkan nama saya Wanda hamidah, saya berasal dari kota Bandung saya bekerja sebagai seorang karyawan di salah satu perusaan Yogyakarta.dimana saya sudah hampir kurang lebih tiga tahun lamanya saya bekerja di perusaan itu.
Keinginan saya dan impian saya yang paling tinggi adalah ingin mempunyai usaha atau toko sendiri,namun jika hanya mengandalkan gaji yah mungkin butuh waktu yang sangat lama dimana belum biaya kontrakan dan utan yang menumpuk justru akan semakin sulit dan semakin lama impian itu tidak akan terwujud
saya coba" buka internet dan saya lihat postingan orang yg sukses di bantu oleh seorang kyai dari sana saya coba menghubungi beliau, awalnya saya sms terus saya di suruh telpon balik disitulah awal kesuksesan saya.jika anda ingin mendapat jalan yang mudah untuk SOLUSI MUDAH, CEPAT LUNASI UTANG ANDA, DAN MASALAH EKONOMI YG LAIN, TANPA PERLU RITUAL, PUASA DLL. lewat sebuah bantuan penarikan dana ghoib oleh seorang kyai pimpinan pondok pesantren shohibul Qur’an. dan akhirnya saya pun mencoba menghubungi beliyau dengan maksut yang sama untuk impian saya dan membayar hutang hutang saya.puji syukur kepada tuhan yang maha esa melalui bantuan beliau.kini sy buka usaha distro di bandung.
Sekali lagi Saya mau mengucapkan banyak terimah kasih kepada K.h. Muh.Rasheed atas bantuannya untuk mencapai impian saya sekarang ini. Untuk penjelsan lebis jelasnya silahkan >>>>>>>>KLIK SOLUSI TEPAT DISINI<<<<<<<<<
Anda tak perlu ragu atau tertipu dan dikejar hutang lagi, Kini saya berbagi pengalaman sudah saya rasakan dan buktikan. Semoga bermanfaat. Amin..
bisa ga menjelaskan data-data wilayahnya seperti luas bagunan, jumlah penduduk disekitarnya, pendapatan, serta pekerjanya?
BalasHapusya mungkin bisa diperkirakan rata-ratanya berapa?
terimakasih.